Puluhan Masyarakat Hadiri Musrembang

    Puluhan Masyarakat Hadiri Musrembang
    Musrembang Desa Tanjung Menang

    MESUJI - Puluhan masyarakat hadiri musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) Desa Tanjung Menang, Kecamatan Mesuji Timur yang berlangsung di Balai Desa setempat. Selasa (18/10/2022).

    Musyawarah ini, sama seperti usulan pada tahun-tahun sebelumnya, warga masih mengusulkan pembangunan insfratruktur jalan lingkungan gorong-gorong pelat maupun jalan usaha tani. 

    Diketahui, Insfratruktur Jalan lingkungan Desa Tanjung Menang, telah terbangun sepanjang 4 Km lebih,

    Dalam sambutannya, Kades Tanjung Menang, Arif Suhada menyebut di Tahun ini, pihaknya tetap memaksimalkan pembangunan infrastruktur jalan sepanjang 250 meter 5 titik gorong-gorong pelat dan jalan usaha tani,

    "Alhamdulillah pembangunan jalan rabat beton tahun ini masih bisa kita langsungkan  pembangunannya. Semoga di tahun depan pembangunan bisa maksimal, amin, " harapnya. 

    Acara dihadiri oleh Kasi Pembangunan Hendra yang mewakili Camat Mesuji Timur Belli Oscar, dan juga dihadiri Pendamping desa, PLD, Bhabinkamtibmas, Pemerintahan Desa Tanjung Menang serta masyarakat setempat. (Defli)

    mesuji lampung
    Udin Komarudin

    Udin Komarudin

    Artikel Sebelumnya

    Maksimalkan Pembangunan, Pemkab Mesuji Terus...

    Artikel Berikutnya

    Musrenbang Desa Margo Mulyo, Pj Lilik Kusminyatin:...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Program Makan Bergizi Gratis: Langkah Pemerintah Tingkatkan Kualitas SDM di Lampung
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Gabungan Angkatan Bersenjata RRT
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025

    Tags